ICT Services for Community- Pengadaan Touch-less Washbasin Sebagai Media Pencegahan Penyebaran Covid-19 & Menjaga Protokol Kesehatan Dalam Menjalani Kebiasaan dan Perilaku Baru New Normal Era di RW.09 – Kelurahan Mekarjaya, Kota Bandung
Penyakit yang tadinya disebut sebagai wabah misterius dari kota Wuhan, Tiongkok, telah diidentifikasi sebagai virus corona jenis baru. Badan kesehatan dunia, World Health Organization (WHO), telah menetapkan nama sementara penyakit ini, yaitu novel coronavirus atau 2019-COV. Tidak hanya di negara asalnya, penyakit yang menyerang sistem pernapasan ini sekarang sudah menyebar ke berbagai negara, seperti Korea […]
KK PSI Bantu Sukseskan Pelaksanaan UAMBNBK 2020 MA Salafiyah Al Falah Bandung
MA Salafiyah Al Falah merupakan sekolah yang berlokasi di Jalan Ciganitri Pertanian, Desa Lengkong, Kecamatan Bojongsoang, Kabupaten Bandung. Pada tahun 2020 MA Salafiyah terdaftar sebagai salah satu sekolah yang mengikuti Ujian Akhir Madrasah Berstandar Nasional Berbasis Komputer (UAMBNBK). Untuk dapat mengikuti UAMBNBK, sekolah diwajibkan memiliki infrastruktur yang memadai untuk menjamin suksesnya kegiatan pelaksanaan UAMBNBK. Karena […]
Aplikasi E-Raport untuk kemudahan dan kenyamanan para guru di SDN Cipagalo 1
KK PSI, FTE, di Telkom University melanjutkan program pengabdian masyarakat tahap 2 dengan personil Bapak Iwan Iwut, Bapak Nur Ibrahim dan Ibu Irma Safitri. Program pengabdian masyarakat kali ini dibantu oleh tim mahasiswa sebanyak 5 orang, yaitu: Ilham Kurnia Eka, Randhy Sulistiyo, Auliya Sabila, Iqlima Bairat, dan Abel Bima Wiratama. Mitra program pengabdian masyarakat ini […]
“PELATIHAN MICROSOFT EXCEL UNTUK MENDUKUNG PROGRAM WIRAUSAHA MANDIRI DI YAYASAN PANTI SOSIAL ASUHAN ANAK NUGRAHA”
Kewirausahaan memiliki peranan penting untuk menjadikan masyarakat lebih kreatif dan mandiri. Di Indonesia sendiri jumlah wirausahawan adalah sebesar 19,3% dari jumlah total penduduk dewasa. Dengan adanya kewirausahaan masyarakat dapat mempunyai kemampuan untuk menciptakan dan menyediakan produk yang bernilai tambah atau inovasi-inovasi yang baru sehingga dapat menjadikan masyarakat lebih kreatif dalam menyampaikan ide-ide dan kreasinya. Selain […]
PEMBEKALAN LITERASI DIGITAL UNTUK PROGRAM PENGEMBANGAN PUSAT KEGIATAN BELAJAR MASYARAKAT (PKBM) DI DESA BOJONG SARI – BOJONGSOANG
Dijaman yang serba canggih ini semua masyarakat di belahan dunia manapun sudah mengenal dengan adanya gadget. Dengan gadget yang semakin canggih, dapat membantu kita mengenal dan mempermudah memperoleh informasi tentang dunia. Namun gadget juga banyak yang digunakan untuk hal-hal yang negative, seperti contohnya pengaksesan film porno dikalangan remaja maupun orang dewasa, bahkan sampai anak kecil […]